Postingan

 KESIMPULAN DAN REFPLEKSI PEMIKIRAN KI HADJAR DEWANTARA Bismillahirrahmanirrahim. Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh, Selamat pagi, Salam Guru Penggerak. Saya Fadly Firmansyah CGP dari kabupaten Garut. Hari ini saya akan memaparkan tentang Sintesis Materi Modul satu guru penggerak. Sebelum Mempelajari Modul selama ini disekolah saya mengajarkan siswa terlalu berfokus pada kurikulum   sesuai dengan kompetensi pendidikan dan mengaitkan pendidikan dengan karakter agar siswa berkarakter. Jadi selamai ini saya mengajar terhadap siswa saya melihat materi lalu mengajarnya kemudian saya mengaitkannya dengan penguatan karakter agar anak dapat menghubungkan materi dengan karakter mereka. Setelah saya mengikuti Guru Penggerak   akhirnya saya mengetahui pemikiran KI HADJAR DEWANTARA tentang dasar pendidikan yaitu 1.     yang pertama Tukang kebun kehidupan, dimana guru adalah tukang kebun kehidupan dan siswa adalah benih-benhi yang akan ditanam 2.     yang kedua adalah budi